Contoh Kasus Pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM)
Thursday, 1 March 2018
Add Comment
Berikut ini adlah beberapa kasus tentang pelanggaran HAM yang pernah terjadi di Indonesia, diantaranya sebagai berikut.
- Kasus Tanjung Priok
- Kasus Marsinah
- Kasus wartawan Bernas yang bernama Udin
- Kasus Pembunuhan aktivis HAM Munir
- Kasus orang hilang
- Tragedi Trisakti
- Kasus HAM Timor Timur
- Kasus kekerasan antarwarga di Maluku
- Kasus kekerasan antarwarga di Lampung
- Kasus kekerasan antarwarga di Sampit
Adapun kasus pelanggaran HAM yang terjadi di dunia Internasional, diantaranya sebagai berikut.
- Bentuk penjajahan yang terjadi dimasa lalu yang dilakukan oleh negara-negara imperialis.
- Pembataian suku atau kamu minoris
- Pembataian ras yang dilakukan oleh NAZI
- Kejahatan perang yang dilakukan oleh suatu razim
- Penindasan kulit hitam di Afrika.
Contoh kasus pelanggaran HAM di lingkungan keluarga, diantaranya sebagai berikut.
- Orang tua memaksa keinginannya kepada anaknya.
- Orang tua menyiksa, menganiaya, bahkan sampai membunuh anaknya sendiri
- Anak melawan, menganiaya, bahkan sampai membunuh saudara atau orang tuanya sendiri.
- Seorang majikan melakukan pembantunya dengan sewenang-wenang
Contoh kasus pe;anggaran HAM di sekolahan, diantaranya sebagai berikut.
- Guru membedakan perlakuan siswanya
- Guru memberikan sanksi fisik terhadap muridnya
- Siswa menghina siswa lain
- Siswa menganiaya siswa lain
- Tawuran antarpelajar
Contoh kasus pelanggaran HAM di lingkungan masyarakat, diantaranya sebagai berikut.
- Pertikaian antar kelompok atau antar suku
- Perbuatan main hakim sendiri terhadap pencuri yang ditangkap
- Merusak sarana atau fasilitas umum
0 Response to "Contoh Kasus Pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM)"
Post a Comment