Macam-Macam Prestasi Diri
Monday, 17 September 2018
Add Comment
Setiap orang mempunyai kemampuan yang berbeda-beda sehingga prestasi dikelompokkan menjadi beberapa golongan. Adapun macam-macam prestasi sebagai berikut.
- Prestasi belajar adalah hasil yang dicapai dari seorang pelajar dalam usaha belajarnya.
- Prestasi kerja adalah hasil yang dicapai seorang pekerja dari usaha kerja yang dilakukan.
- Prestasi seni adalah hasil yang diperoleh seseorang oleh usaha seninya.
- Prestasi olahraga adalah suatu prestasi yang diperoleh seseorang olahragawan melalui kompetisi olahraga.
- Prestasi lingkungan hidup adalah suatu prestasi yang diperoleh melalui usaha penyelamatan lingkungan hidup.
- Prestasi sosial dapat diraih oleh seseorang yang memperhatikan, mempunyai kepedulian, dan berperan dalam bidang sosial.
Setiap orang dapat berprestasi sesuai dengan kemampuannya masing-masing sesuai bidang yang disenangi. Contoh berbagai bidang untuk dapat meraih prestasi sebagai berikut.
- Bidang Pendidikan
- Bidang Sosial Budaya
- Bidang Ekonomi
- Bidang Politik
- Bidang Olahraga
0 Response to "Macam-Macam Prestasi Diri"
Post a Comment